Latest News

Harga Oppo A7 Terbaru 2018 Dan Spesifikasi

Harga Terbaru Oppo A7 Dan Spesifikasi 2018

Harga Oppo A7 – Keseriusan Oppo untuk menjadi brand nomor 1 di jagad raya semakin terlihat. Hal itu dikarenakan, belum lama menghadikan beberapa smartphone baru yang dihijrakan pada kelas yang berbeda, kini Oppo kembali mengumumkan jagoan anyar yang siap mendarat dipasaran dalam waktu dekat. Dan jagoan terbesut dikasih nama Oppo A7.

Untuk membuktikan benar adanya, dapat dilihat dengan adanya. Panel display bongsor 6.2 inchi berteknologi IPS LCD, yang didukung resolusi HD+ ( 720 x 1520 pixels ). Sehingga selain nyaman dioprasikan, Oppo A7 juga menyuguhkan paparan gambar layar tajam dan detail. Terlebih layar tersebut juga dilapisi proteksi / perangkat keamanan Cornning Gorilla Glass 3.

Lalu, Oppo A7 sudah beroprasi menggunakan perangkat lunak ter up date “ Color OS 5.2 “ yang melangkah bersama Android v8.1 Oreo, dan dipadukan dengan prosesor yang memiliki perfoma cukup ciamik. Yaitu Qualcomm Snapdragon 450 Octa core, dengan laju 1.8 GHz Cortex-A53 dan distabilkan GPU Adreno 506.

Lanjut kesektor pengabadian / kamera. Oppo A7 mengantongi dual kamera belakang beresolusi 13 MP, f/2.2,AF + 2 MP, f/2.4 lengkap dengan LED flash. Dan ditemani single kamera depan beresolusi 16 MP, f/2.0 untuk menunjang kebutuhan selfienya. Terlebih kamera – kamera tersebut sudah didukung kecerdasan buatan ( AI ).

Selain itu, jagoan baru Oppo dikelas mid-range ini juga disemati Fingerprint Scanner yang terdapat pada panel belakang, pemindai wajah ( Face Unlock ), dan dipasok baterai jumbo, yakni berkapasitas 4230 mAh.


Sementara untuk harga, saat ini belum ada konfirmasi resmi dari pihak Oppo. Namun kabar menyebutkan Oppo A7 bakal dibanderol sedikit lebih mahal dari Oppo A3s RAM 3GB, yakni sekitar 2,8 Jutaan.



Nah demi membuat kepuasan anda berkunjung kesitus kami, berikut ulasan secara lengkap Oppo A7 dari segi harga maupun spesifikasi :

Harga dan Spesifikasi Oppo A7

HargaRp 2,8 Jutaan
StatusRilis November 2018
Dimensi155.9 x 75.4 x 8.1 mm
BahanFrame Metal + Back Polycarbonat
Berat158 gram
Jaringan3G HSDPA, 4G LTE
SIMDual SIM , Nano SIM
Fitur-Face recognition ( pemindai wajah )
-AI Camera
LayarIPS LCD Capacitive touchscreen, 16M colors
Luas : 6.2  inchi
Resolusi : 720 x 1520 pixels
Kerapatan : ~ 271 ppi
Ratio : 19:9
Pelindung : Cornning Gorilla Glass 3
ProsesorChipset : Snapdragon 450
CPU : Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
GPU : Adreno 506
Sistem oprasiOS Android v8.1 Oreo ; Color OS 5.2
RAM3 /4 GB
MemoriMemori Internal 32 GB
Slot MicroSD up to 256 GB
Kamera BelakangDual : 13 MP, f/2.2, AF + 2 MP, f/2.4, LED flash
Perekam Video1080p@30fps ( Full HD )
Kamera Depan16 MP, f/2.0
KonektivitasWi-Fi 802.11 a/b/g/n
Wi-Fi Direct
Bluetooth 4.2
Jack Audio 3.5 mm
MicroUSB v2.0
USB OTG
SensorFingerprint, accelerometer, proximity, compass
BateraiLi-Ion , Non-Removable
Kapasitas 4230 mAh
WarnaGlaze Blue, Glaring Gold
Skor Antutu± 70.000 poin
Sumber : GSMArena /https://dimensihp.com/harga-oppo-a7-dan-spesifikasi/

Kelebihan Oppo A7:

  1. Mengusung konsep desain poni waterderop yang dipadukan dengan balutan material metal + backover polycarbonat.
  2. Layar IPS LCD berukuran 6.2 inchi, yang nyaman dioprasikan dan pass buat main game Moba.
  3. Tampilan gambar layar didukung reslusi 720 x 1520 pixels ( HD+ ).
  4. Dilapisi proteksi Cornning Gorilla Glass 3, yang membuat layar cukup bandel terhadap bentutan maupun goresan.
  5. Mendukung kemampuan Dual SIM – Nano SIM Stanby dan disuport koneksivitas jaringan 4G LTE Cat6.
  6. Sitem oprasi berjalan dengan Color OS 5.2 bersama Android v8.1 Oreo, yang memberikan kinerja smooth dan menyuguhkan tampilan antar muka menawan.
  7. Didukung dapur pacu Snapdragon 450 Octa core, berkecepatan 1.8 GHz dan distabilkan pengelola grafis GPU Adreno 506.
  8. RAM 3 /4 GB, yang cukup memuluskan kegiatan multitasking dan kinerja aplikasi.
  9. Mampu menampung banyak file / data dengan Memori Internal 32 GB dan slot MicroSD mencapai 256 GB.
  10. Keamanan data sipnegguna yang tertera dalam ponsel terjamin, berkat adanya Fingerprint Scanner dan Face Unlock ( pengenal wajah ).
  11. Mengadopsi Dual kamera utama 13 MP, AF + 2 MP, LED flash, yang dapat melakukan poto bokeh / backgrond blur cukup rapih.
  12. Kamera depan 16 MP, f/2.0 + AI, yang dapat menyempurnakan selfie ataupun group selfie dengan sudut pandang luas.
  13. Kedua kamera mampu menghasilkan rekaman video bening beresolusi 1080p.
  14. Tenaga daya mampu bertahan lama meski digunakan secara intensif, yakni dengan mengsumsi baterai berkapasitas 4230 mAh.

Kekurangan Oppo A7:
  1. Absenya LED flash pada kamera depan, membuat kegiatan selfie tidak bisa dilakukan pada tempat gelap.
  2. Baterai berkapasitas sebesar itu tidak dilngkapi pengisian kilat (Fast Charging).

OKE
 HARGA OPPO A7

Harga Baru Oppo A7

32 GB

Rp. 3.400.000.00

64 GB

Rp. 4.500.000.00

harga bekas Oppo A7

Belum ada yang bekas

Nah demikian refrensi Harga Oppo A7 yang dapat mimin sampaikan. Mungkin saja ada perbedaan harga di wilayah domisil maupun ditoko tempat anda membeli. Dan jangan lupa komentar sesuai dengan apa yang anda rasakan setelah membaca artikel ini. Oh ya, jangan lupa share bila artikel ini berfaedah dan ikuti kami biar anda tidak ketinggalan berita terbaru tentang smartphone. Terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Toko Bagus | tokobagus Designed by Templateism.com Copyright © 2017

Gambar tema oleh rion819. Diberdayakan oleh Blogger.
Published By Gooyaabi Templates